Cara mengganti Nama Facebook Yang Tidak Bisa di ganti
Sepanjang kalian memiliki akun Facebook, berapa kali pernah ganti nama akun facebook? Percaya atau tidak , dari jutaan pengguna facebook, beberapa persen yang dengan jujur menggunakan nama aslinya :D, Apakah nama facebook kalian juga sesuai dengan nama di KTP kalian? Emng udah punya KTP brow? :v
Soalnya sebagian besar nama akunnya ada yang dibikin sekeren mungkin. Contohnya, nama asli fahmi nasrudin diganti jadi kaya Ss dibawah ini :v
Mending pakai nama asli aja deh bro,biar akunmu aman dari yang namanya nonaktifkan/ blokir oleh facebook :D
Nah, apabila ketika kamu ingin mencoba mengganti nama di Facebook dan selalu gagal (bahkan limit) seperti akun saya ini
Itu berarti penggantian nama diakunmu sudah mencapai batas penggantian nama di Facebook, sehingga sudah tidak diperbolehkan mengganti nama lagi oleh facebooknya.
Bagaimana cara mengganti nama facebook yang telah mencapai limit/batas penggantian?
Silahkan ikuti tutorial berikut :
1.Login/Masuk ke akun Facebookmu yang akan kamu ganti namanya
2.Setelah itu masuk link dibawah ini
http://www.facebook.com/hacked/
atau bisa juga yang ini
http://www.facebook.com/roadblock/roadblock_me.php
3.Klik Amankan Akun,Setelah itu Ikuti saja langkah-langkahnya, termasuk ganti passwords.
4.Di tahap ini kalian akan menemukan Review Changes. Disitu ada pilihan Tinjau dan Perbaiki Nama Anda.
Dan dari situlah kalian bisa merubah nama dengan yang baru tetapi namanya yang ada di pilihan nama yang sebelumnya kamu gunakan :D
5.Jadi dengan trik ini, berarti tidak ada batasan untuk mengganti nama kalian sampai berapa kalipun.
Baca juga : Cara Mengatasi Akun Fb Yang Dinonaktifkan / blokir
Baca juga : kode Rahasia Nama Di Balik nope Facebook
Tags : cara mengganti nama akun fb yang tidak bisa diganti, cara mengganti nama fb yang sudah tidak bisa diganti lagi , Cara Ganti Nama Fb Sepuasnya Tanpa Batas 2017, cara mengubah nama fb tanpa menunggu 60 hari , Cara Mengganti Nama Fb Yang Sudah Limit 2017, cara mengganti nama fb yang sudah melebihi batas
comment 2 comments
more_vertnggak bisa gan
June 16, 2017 at 3:01 PMMasuknya ke mana itu gan ke aplikasi fb apa ke google kok enggak di bilang
June 20, 2017 at 8:42 AM